4. BAB II - AKHIRAT
- RAHMAT ALLAH
"Sesungguhnya Allah SWT, emiliki 100 macam Rahmat ( kebaikan ) yang akan diturunkan satu rahmat dari pada-Nya diantara jin, manusia, binatang-binatang dan harimau. Dengan rahmat itulah mereka berkasih sayang dan saling mencintai, dan dengan rahmat itu pulalah binatang buasa menyayangi anaknya. Dan Allah akan mengakhirkan rahmatn-Nya itu yang masih sebanyak 99 macam lagi untuk diberikan rahmat itu kepada hamba-Nya pada hari kiamat". ( HR. Bukhari-Muslim)
"Sesungguhnya Allah SWT, emiliki 100 macam Rahmat ( kebaikan ) yang akan diturunkan satu rahmat dari pada-Nya diantara jin, manusia, binatang-binatang dan harimau. Dengan rahmat itulah mereka berkasih sayang dan saling mencintai, dan dengan rahmat itu pulalah binatang buasa menyayangi anaknya. Dan Allah akan mengakhirkan rahmatn-Nya itu yang masih sebanyak 99 macam lagi untuk diberikan rahmat itu kepada hamba-Nya pada hari kiamat". ( HR. Bukhari-Muslim)
- LARANGAN BERDUSTA ATAS NAMA NABI
"Barangsiapa berdusta atas namaku dengan sengaja, maka tempatkanlah dirinya dalam neraka". ( HR. Bukhari-Muslim)
"Barangsiapa berdusta atas namaku dengan sengaja, maka tempatkanlah dirinya dalam neraka". ( HR. Bukhari-Muslim)
- NIKMAT DAN SIKAS KUBUR
"Sesungguhnya seseorang (Hamba) ketika telah diletakkan didalam kubur-Nya ( berada dialam barzakh) dan telah sahabat-sahabatnya dalam kehidupan, maka ia ( jenazah) itu sedang mendenagarkan suarainjakan kaki dari sandal (sepatu) mereka. Lalu datanglah dua malaikat dengan mendudukanya serta mengatakan padanya : Apakah yang telah engakau katakan kepada Nabi Muhammad SAW ? adapun sebagi seorang Mukmin ( mukminat ) lalu akan menjawab : Aku bersaksi bahwa dia ( Nabi Muhammad ) adalah hamba Allah dan Rasul ( utusan )-nya. Malaikat itu lalu mengatakan: Lihatlah pada tempatmu di neraka telah dirubah oleh Allah untukmu dengan tempat di Syurga. Maka orang itu telah melihat keduanya ( syorga dan neraka ). Lalu diperluaslah kuburanya sebanyak 70 hasta, di penuhi diatasnya dengan kehijauan (tumbuhan menghijau) hingga hari dibangkitkan. Tetapi untuk orang kafir dan munafiq maka dinyatakan padanya : Apakah yang katakan kepada Nabi Muhammad ? maka ia menjawab : Aku tidak mengetahui, aku mengatakan seperti apa yang dikatakan oleh orang-orang (yaitu kekafiran ). Lalu dnyatakan padanya : engkau tidak mengetahui dan tidak mengikuti (membaca). kemudian ia di pukul dengan palu besi dengan sekali pukul diantara kedua belah telinganya. Maka berteriaklah dia dengan satu teriakan yang didengar oleh mereka yang disekitarnya, kecuali oleh manusia dan jin. Lalu depersempitlah kuburanya, hingga pecahlah tulang-tulang rusuknya". ( HR. Bukhari-Muslim )
- ORANG MERUGI PADA HARI KIAMAT
" Sesungguhnya orang yang rugi ( miskin ) dari umatku yaitu mereka yang datang pada hari kiamat yang membawa amal shalatnya, puasanya dan zakatnya. Tetapi ia telah memaki seeseorang, menuduh orang lain,makan harta orang lain,membunuh orang dan memukul orang.Maka diberikanlah kebaikan orang ini kepadanya, dan kebaikan itu kepadanya. Jika telah habis kebaikanya sebelum ia diadili lalu dibawalah dosa-dosanya (kesalahanya) yang diserahkan padanya (sebagai ganti ) lalu dibawalah orang itu yang merugi kedalam neraka". (HR. Muslim)
" Sesungguhnya orang yang rugi ( miskin ) dari umatku yaitu mereka yang datang pada hari kiamat yang membawa amal shalatnya, puasanya dan zakatnya. Tetapi ia telah memaki seeseorang, menuduh orang lain,makan harta orang lain,membunuh orang dan memukul orang.Maka diberikanlah kebaikan orang ini kepadanya, dan kebaikan itu kepadanya. Jika telah habis kebaikanya sebelum ia diadili lalu dibawalah dosa-dosanya (kesalahanya) yang diserahkan padanya (sebagai ganti ) lalu dibawalah orang itu yang merugi kedalam neraka". (HR. Muslim)
- LARANGAN MEMAKAI SUTRA UNTUK LAKI-LAKI
" Sesungguhnya yang memakai sutera (bagi laki-laki) di dunia, mereka di akherat tidak akan bernasib baik". ( HR. Bukhari-Muslim)
" Sesungguhnya yang memakai sutera (bagi laki-laki) di dunia, mereka di akherat tidak akan bernasib baik". ( HR. Bukhari-Muslim)
- PEMBUNUHAN AKAN DIADILI PERTAMA KALI DI AKHERAT
" Pertama kali yang akan diadili diantara manusia pada hari kiamat ialah tentang perkara pembunuhan". (HR. Bukhari-Muslim)
" Pertama kali yang akan diadili diantara manusia pada hari kiamat ialah tentang perkara pembunuhan". (HR. Bukhari-Muslim)
- GANJARAN BAGI YANG SEDEKAH PAKAIAN DAN MAKANAN
" Seorang muslim yang memberi pakaian kepada seorang muslim yang bertelanjang, maka Allah SWT akan membalasnya dengan kain warna hijau syorga. Dan seorang muslim yang memberikan makanan kepada orang muslim yang kelaparan, maka Allah akan memberikan pada hari kiamat buah-buahan dari syorga. Dan seorang muslim yang memberikan minuman kepada orang muslim yang kehausan, maka Allah SWT akan memberikan minuman padanya di hari kiamat berupa minuman yang harum yang masih di tutup rapat". ( HR. Muslim)
" Seorang muslim yang memberi pakaian kepada seorang muslim yang bertelanjang, maka Allah SWT akan membalasnya dengan kain warna hijau syorga. Dan seorang muslim yang memberikan makanan kepada orang muslim yang kelaparan, maka Allah akan memberikan pada hari kiamat buah-buahan dari syorga. Dan seorang muslim yang memberikan minuman kepada orang muslim yang kehausan, maka Allah SWT akan memberikan minuman padanya di hari kiamat berupa minuman yang harum yang masih di tutup rapat". ( HR. Muslim)
- AMALAN PENDUDUK NERAKA DAN SYORGA
" Sesungguhnya seseorang benar-benar beramal seperti amalan penduduk syorga seperti yang nampak pada orang lain tetapi ia menjadi penduduk neraka. Sesungguhnya ada seorang yang benar-benar mengamalkan amalan penduduk neraka seperti yang dilihat oleh orang lain, sedangkan ia dari penduduk syorga". ( HR. Bukhari-Muslim)
" Sesungguhnya seseorang benar-benar beramal seperti amalan penduduk syorga seperti yang nampak pada orang lain tetapi ia menjadi penduduk neraka. Sesungguhnya ada seorang yang benar-benar mengamalkan amalan penduduk neraka seperti yang dilihat oleh orang lain, sedangkan ia dari penduduk syorga". ( HR. Bukhari-Muslim)
- TANDA-TANDA KIAMAT
- BAHAYA BAGI ORANG KEJAM
- BANYAKNYA RAHMAT ALLAH
- ORANG YANG BUNUH DIRI AKAN MASUK NERAKA
- GANJARAN KARENA TAAT KEPADA RASULULLAH
- ORANG SOMBONG AKAN MEMASUKI NERAKA
- TUKAN FITNAH AKAN MASUK NERAKA
- LARANGAN SALING MEMBUNUH
- GANJARAN KARENA MENYINGKIRKAN SATU HAL YANG MENGGANGGU
- KEHIDUPAN SEBENARNYA DI AKHERAT
- LARANGAN MENGGAMBAR YANG BERNYAWA
- FAEDAHNYA MENGAKUI ALLAH YANG MAHA ESA
- CINTA KEPADA MANUSIA KARENA ALLAH
- JUMLAH TERBANYAK PENDUDUK SYORGA DAN NERAKA
- YANG PALING BERAT SIKSANYA
- JIKA ALLAH CEMBURU ( MEMBENCI )
- DEKATNYA SYORGA DAN NERAKA KEPADA SESEORANG
- GANJARAN MEMELIHARA KUDA ATAU KENDARAAN UTNUK JALAN ALLAH
- PERKARA DAJJAL
- TINGKATAN PEJUANG DI JALAN ALLAH
- GAMBARAN SYORGA DAN NERAKA YANG DI BAWA DAJJAL ( PEMBOHONG )
- LINDUNGAN ALLAH UNTUK 7 GOLONGAN MANUSIA
- GUNANYA MEMBANTU ORANG YANG KESULITAN
- WASPADA TERHADAP ORANG KAFIR YANG BUTA SEBELAH LAGI PEMBOHONG
- KEADAAN HIDUP DI SYORGA
- MENGAMBIL HARTA TIDAK HALAL
- SIKAP MANUSIA YANG BERIMAN
- SIFAT MANUSIA YANG MEMASUKI SYORGA
- PAGAR NERAKA DAN PAGAR SYORGA
- DOSA SETINGGI GUNUNG YANG DI AMPUNI ALLAH
- PERDEBATAN ANTARA SYORGA DAN NERAKA
- HAK ALLAH DAN HAK MANUSIA
- YANG AKAN MEMASUKI SYORGA
- YANG TIDAK AKAN MEMASUKI NERAKA
- DENGAN SHAHADAT DAPAT MEMASUKKAN SESEORANG KE SYORGA
- LARANGAN MENYEKUTUKAN ALLAH
- ROMBONGAN PERTAMA YANG MEMASUKI SYORGA
- SERUAN PADA PENDUDUK SYORGA
- MELIHAT TUHAN
Tag :
Artikel Islami
0 Komentar untuk "BAB II - AKHERAT"
Testing ...